Posts Tagged teknologi
Satu Teknologi untuk Berbagai Krisis di Indonesia : Teknologi Air (1)
Posted by nisa in BrainTalk, Enviro-water on October 31, 2009
water techno
Krisis di Indonesia yang berhubungan dengan sumber daya alam ini sudah sangat kompleks. Seperti krisis energi, krisis air bersih, krisis keamanan terhadap bencana, dan krisis-krisis lainnya. Padahal, ada satu elemen dari bumi ini yang sebenarnya bisa kita jadikan KUNCI untuk “mengendalikan” keberlangsungan ekosistem yang terdiri dari alam dan manusia.
AIR, adalah kuncinya.
Recent Comments